Cari di Blog

Senin, 23 Mei 2016

Botox Untuk Kerutan Sekitar Mata di Seoul, Korea Selatan

Selamat sore semuanya.
Di kesempatan kali ini saya mau membahas tentang kerutan di sekitar mata atau yang biasa disebut crow's feet. Mungkin banyak dari anda semua yang tidak merasa bahwa ini adalah masalah yang besar - saya sendiri merasa bahwa kerutan di sekitar mata memberi kesan menarik terhadap orang tersebut. Tetapi apabila kerutan ini semakin mendalam, anda bisa terlihat lebih tua dari umur anda sebenarnya!
 


Ada dua tipe kerutan yaitu dynamic wrinkles dan static wrinkles. Untuk yang satu ini adalah dynamic wrinkles, yaitu kerutan yang terjadi karena pergerakan otot - contohnya di dahi (garis lurus), sebelah mulut, atau di sekitar mata. Kita bisa mencegah terjadinya kerutan tersebut dengan injeksi botox. Tapi kalau kerutannya semakin mendalam, akan terlihat seperti luka bahkan kalau anda lagi diam saja. Nah kalau udah sampai sini, botox pun tidak bisa membantu sayangnya ^^;
 
Biasanya kulit mulai kendur dan kehilangan air mulai umur 30an-40an; ini adalah saat paling tepat untuk anda mulai injeksi botox! Jangan lupa juga bahwa kerutan seperti ini tidak bisa disembuhkan meskipun dengan krim mata yang sangat mahal. Jadi ngapain buang-buang uang untuk hasil yang tidak pasti?
  
Seperti yang kita bisa lihat, pasien (laki-laki usia kepala 3) jadi terlihat 10 tahun lebih muda tanpa kerutan tersebut! Kalau dilihat dengan jelas, masih ada kerutan-kerutan tipis di sekitar matanya waktu tersenyum. Kenapa? Karena injeksi botox itu harus di lakukan se-alami mungkin, hanya untuk mencegah kerutan yang lebih dalam. Kalau tidak, wajah anda bisa terlihat kaku dan aneh. Konsultasi dengan Ahli Dermatologi yang terpercaya, supaya hasilnya se-alami mungkin ^^
 
Hubungi kami untuk informasi lebih lanjut, atau untuk konsultasi GRATIS dengan Ahli Dermatologi kita :)
 
WhatsApp: +82 10 9204 0075
Line: skin0075
Kakao Talk: renewmeskin 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar